Kepulauan seribu
Pulau Harapan
PULAU HARAPAN 2D1N - KALI ADEM (Muara Angke) IDR 450.000/PAX
22.24
JADWAL KAPAL MUARA ANGKE WEEKEND (SABTU - MINGGU &
KAMIS - JUMAT )
M.ANGKE - HARAPAN
|
06.00 WIB
|
06.30 WIB
|
HARAPAN –
M.ANGKE
|
07.00 WIB
|
11.30 WIB
|
Fasilitas :
- Tiket Kapal Muara angke – Pulau Harapan (PP)
- Welcome Drink + Makan 3 x + Barbeqeu + Coffee Break Morning
- Snorkeling Dan Jelajah Pulau di ± 5 spot
- Kapal Untuk Snorkeling dan jelajah Pulau 2 hari
- Underwater Dokumentasi
- Snorkeling gear (masker,gugle,fin dan lifevest)
- Kapal untuk Snorkeling + Hoping Island Selama 2 hari
- Penginapan Homestay AC Standart (2 Kamar + Extra Bed)
- Lokal guide yg ramah + Berpengalaman
Non fasilitas :
- Pengeluaran Pribadi
- Water Sport banana boat dll
- Tip Guide
- Donasi Penangkaran Penyu @Rp 5500
PERLENGKAPAN WAJIB :
- Obat-obatan pribadi + Sunblock + Cemilan
- Baju-baju cerah untuk photo-photo + Kacamata Hitam, kamera, dan Tongsis
- Flash Disk4Gb untuk Copy Data Underwater
Note : Usia 2 - 5 tahun tidak
dikenakan biaya , > 6 – 7 th
dikenakan biaya 70%
Peserta Lansia > 90 th ,
cacat tetap disarankan naik dari marina ancol dan harus ada pendamping
Jumlah peserta diatas > 25
orang didampingi oleh Team leader.
Extra Charge Optional :
- Organ Tunggal Rp 2,500,000
- Fun Games Rp 150,000/pax
- Shuttle Car Rp 50,000/ pax (Min 4 orang)
Jadwal Shuttle Car :
- 04.00 Bekasi , Living Plaza Halte bus depan
Giant Tol barat
- 04.30 RS UKI
- 04.55 Pancoran
Wisma Aldiron
- 05.15 Pom Bensin Tendean
- 05.30 Plaza Slipi Jaya
- 06.15 Muara Angke (Pelabuhan Kali Adem)
ITINERARY -
2D1N
Day I
|
(L,D,BBQ
)
|
06.00
|
Kumpul
di Pelabuhan Kali Adem , Muara Angke dimohon
jangan telat .
|
06.30
|
Proses
Ticket dan menuju ke Pulau Harapan
|
10.30
|
Sampai
di Pulau Harapan
|
11.00
|
Chekin
Homestay dan Makan siang
|
12.00
|
Sholat
Dzuhur Free Time
|
13.00
|
Snorkling
di 3 Spot(Pulau Kayu angin Genteng, Perak, Putri, dan Pulau gosong)
|
17.00
|
Sunset
di Pulau Bira
|
18.00
|
Kembali
ke Homestay dan Bersih - bersih
|
20.00
|
Makan
Malam dan disambung dengan BBQ serta acara bebas
|
22.00
|
Istirahat
|
Day II
|
(B
+ Coffee Break )
|
06.00
|
Bangun
pagi dan hunting sunrise di Dermaga
|
07.00
|
Sarapan
Pagi
|
08.00
|
Hoping
Island dan Menuju ke Pulau Genteng dan Pulau Bulat
|
11.00
|
Kembali
ke Homestay dan Bersih - bersih
|
12.00
|
Menuju
dermaga dan kembali ke Muara Angke
|
15.00
|
Sampai
di pelabuhan Kali Adem Muara Angke
|
*Rundwon Tidak
Bersifat baku sewaktu – waktu dapat
berubah , tergantung situasi dan kondisi dilapangan
Cara Pendaftaran :
- Peserta Wajib mendaftar via email ke oyan.nasution@gmail.com dengan Menyertakan data - data sbb (Nama Lengkap, No Hp, No ukuran sepatu) ( untuk group , company , atau instansi mohon dibuat data Form Excel)
- Minimal Booking Group Private H -21 Sebelum keberangkatan dan untuk Individu / Weekly Trip Min H-14 dan Maximal H-3 sebelum keberangkatan
- Peserta mentransfer Down payment sebagai komitmen fee sebesar 50 % ke Rekening MANDIRI a/n AHMAD ROIHAN NASUTION (133-00-1038663-9 )
- Pembayaran Dp dibayarkan max H-60 , dan menyertakan bukti transfer Via email
Syarat dan Ketentuan :
- Peserta tidak mempunyai riwayat kesehatan yang
membahayakan diri sendiri atau peserta lain
- Harga akan menyesuaikan dengan jumlah peserta bila
kurang Kuota yang di tentukan.
- Apabila peserta membatalkan keikut sertaannya maka
biaya down payment akan hangus,
- Apabila peserta
di H- 14 berkurang , tidak ada pengurangan Biaya (khusus Company , Group / instansi dan Individu )
- Jadwal bisa berubah tergantung cuaca, kondisi lalu
lintas dan keadaan lain
- DP akan kami kembalikan 100% apabila ada pembatalan
dari pihak kami karena sesuatu hal.
- Panitia tidak bertanggung jawab atas kebatalan,
keterlambatan pesawat dan kapal laut, kereta atau segala sesuatu yg
bersifat force majour
- Peserta di anggap mengerti dan menyetujui semua
ketentuan di atas
0 komentar